Lucas Ocampos: Saya Bahagia di Milan
Asad Arifin | 30 Januari 2017 17:57
Bola.net - - Winger Lucas Ocampos selangkah lagi akan menjadi milik AC Milan. Ocampos diketahui sudah berada di pusat kebugaran La Madonnnina dan melakukan tes medis pada Senin (30/1) pagi waktu setempat.
Tes medis adalah tahapan terakhir yang harus dilalui oleh Ocampos sebelum secara resmi pindah dari Genoa ke Milan. Sebelumnya, kedua klub sudah sepakat untuk transfer pemain berusia 22 tahun.
Dimana Ocampos dilepas dengan status pemain pinjaman untuk enam bulan mendatang. Milan akan membayar 500.000 euro kepada Genoa untuk peminjaman ini.
Saya merasa bahagia berada di sini dan saya akan berusaha untuk memberikan yang terbaik, ucap Ocampos seperti dikutip dari Football Italia.
Meski hanya berstatus pemain pinjaman, Milan berpeluang untuk memiliki Ocampos secara permanen. Pasalnya, mereka mempunyai klausul pembelian penuh jika eks pemain River Plate ini tampil cemerlang dalam enam bulan mendatang.
Ocampos sendiri kemungkinan akan diproyeksikan untuk menggantikan M'Baye Niang yang sudah meninggalkan Milan.
Baca Ini Juga:
- Allegri Tanggapi Rumor Transfer Morata
- Juventus Ingatkan Arsenal: Allegri Terikat Kontrak
- Nyonya Tua Yang Tak Kenal Kata Imbang
- Gonzalo Higuain Sang Spesialis 15 Menit
- Sarri Sejatinya Berharap Higuain ke Premier League, Bukan Juventus
- Hancurkan Perisai Roma, Dendam Sampdoria Terbalas
- MU dan Barca Tak Bakal Lirik Icardi, Ini Alasannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Udinese vs AC Milan: Skor 2-1
Liga Italia 29 Januari 2017, 23:20 -
Soal Kontrak Anyar Donnarumma, Ini Kata Montella
Liga Italia 29 Januari 2017, 06:50 -
'Donnarumma dan Locatelli Harus Belajar Terima Kritik'
Liga Italia 29 Januari 2017, 06:30 -
Montella Indikasikan Deulofeu Starter Kontra Udinese
Liga Italia 29 Januari 2017, 01:50 -
Milan Belum Dapat Restu Dari Marseille Untuk Pinang Ocampos
Liga Italia 28 Januari 2017, 00:14
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39