Lippi Dukung Allegri Tak ke Arsenal
Rero Rivaldi | 22 Februari 2017 08:10
Bola.net - - Mantan manajer , Marcello Lippi, mendukung Massimiliano Allegri untuk terus menangani tim Serie A, meski ada banyak spekulasi mengenai masa depannya.
Allegri bertengkar dengan sejumlah pemainnya sendiri di beberapa pekan belakangan, sementara ia juga disebut menjadi kandidat pengganti Arsene Wenger di Arsenal.
Namun Lippi, yang sudah dua kali menangani Juve, memperkirakan Allegri untuk bertahan di Italia dan tidak yakin mantan bos Milan itu mengalami momen sulit seperti yang pernah ia alami ketika membesut Guangzhou Evergrande.
Apakah Allegri akan mengalami seperti yang saya dapat di Tiongkok? Tidak, masalah saya adalah saya jauh dari rumah. Tiga tahun tidak akan mengakibatkan itu, tutur Lippi menurut Gazzetta dello Sport.
Jika Max memiliki persepsi bahwa dia tidak disambut dengan baik maka dia tidak akan mengatakannya, namun saya berpikir lebih jauh dari ini dan mengenai apa yang dipikirkan oleh Juve.
Mulai sekarang, mereka hanya akan memikirkan bagaimana memenangkan Scudetto keenam, yang akan membuat mereka menjadi legenda, dan juga juara Liga Champions, yang bisa mereka lakukan.
Juventus tengah bersiap menghadapi Porto di babak 16 besar Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Setinggi Langit Higuain untuk Dybala
Liga Italia 21 Februari 2017, 23:19 -
Ditolak Kiper Juventus, PSSI Andalkan Kiper Asli Indonesia
Tim Nasional 21 Februari 2017, 20:45 -
Lawan Porto, Higuain: Stadion Mereka Indah
Liga Champions 21 Februari 2017, 19:37 -
Lippi: Juve Akan Juara Liga Champions
Liga Champions 21 Februari 2017, 18:54 -
Higuain Ingin Bobol Gawang Casillas
Liga Champions 21 Februari 2017, 17:43
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39