Lima Bek Dalam Pantauan Radar Juventus
Editor Bolanet | 29 Mei 2013 09:00
Pelatih Antonio Conte menyadari bahwa stok pemain bertahan Bianconeri sangat minim. Maka dari itu ia berniat mendapatkan beberapa pemain baru di sektor tersebut.
Selain Andrea Ranocchia, Angelo Ogbonna dan Thomas Vermaelen, Juve telah menyiapkan alternatif lain jika gagal mendapatkan salah satu dari ketiganya. Bek Eliaquim Mangala dan bek Aymen Abdennour adalah pemain yang dimaksud.
Melalui harian Tuttosport, direktur umum La Vecchia Signora; Giuseppe Marotta dikabarkan tengah mencari solusi terbaik. Mangala yang diincar banyak klub top Eropa, jelas membuat harga jualnya relatif mahal.
Sementara Abdennour adalah pilihan yang realistis. Pasalnya, Juve hanya butuh dana segar €4 juta Euro untuk mendaratkan punggawa Timnas itu.[initial]
(tts/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tawarkan Kontrak Baru Kepada Vidal
Liga Champions 28 Mei 2013, 22:30 -
Peluang Juve Dapatkan Higuain Mencapai 70 Persen
Liga Champions 28 Mei 2013, 19:28 -
Juventus Mengincar Wonderkid Milik Partizan
Liga Italia 28 Mei 2013, 18:04 -
Arsenal Menyerah, Jovetic Ditelikung Juve?
Liga Italia 28 Mei 2013, 16:52 -
Liga Italia 28 Mei 2013, 16:45
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10