Lichtsteiner: Pogba Sungguh Fenomenal
Editor Bolanet | 14 Desember 2013 00:48
Dia adalah pemain kelas dunia. Dia sungguh fenomenal. Meski umurnya masih muda dan belum banyak pengalaman, karirnya bisa melejit sejauh ini, ungkap Lichtsteiner kepada RMC Sport.
Saat ini Ia telah bermain lebih baik dibandingkan dengan musim lalu. Dia sangat layak mendapat tempat inti di klub seperti Juventus.
Penghargaan sebagai pemain muda terbaik Eropa atau Golden Boy, yang baru diterima oleh Paul Pogba, menjadi contoh nyata prestasi pemain berusia 20 tahun itu. Antonio Conte sebagai pelatih pun tak ragu menjadikan pemain Prancis itu sebagai amunisi utama di lini tengah Bianconeri.
Di musim ini, Pogba telah mengemas 22 penampilan dan mencetak lima gol di semua ajang kompetisi. Dan musim ini merupakan musim keduanya berpetualang di Turin setelah pindah dari Manchester United.[initial]
(foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Arsenal dan United, Griezmann Tak Bergeming
Liga Spanyol 13 Desember 2013, 23:21 -
Lippi: Juventus Akan Kembali Unjuk Gigi di Eropa
Liga Italia 13 Desember 2013, 20:49 -
Vucinic Ingin Pergi Pada Januari
Liga Italia 13 Desember 2013, 18:34 -
Preview: Juventus vs Sassuolo, Reaksi Bianconeri
Liga Italia 13 Desember 2013, 18:00 -
EDITORIAL: Jalan Menuju Turin Telah Tertata Rapi
Editorial 13 Desember 2013, 09:53
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39