Lazio: Quagliarella Tak Akan ke Olimpico
Editor Bolanet | 30 Januari 2014 17:53
Tukang gedor Bianconeri itu memang santer dikaitkan akan hengkang menuju Olimpico pada bulan ini. Kabarnya kubu Juve siap melepas sang striker dengan harga tujuh juta euro.
Namun akhirnya skenario perpindahan Quagliarella menuju Biancoceleste tidak akan terjadi. Kubu Lazio langsung memastikan bahwa penyerang asal Italia itu tidak akan menjadi bagian dari timnya.
Quagliarella datang ke Lazio? Tidak, saya bisa pastikan seratus persen dia tidak akan datang, tegas Tare kepada tuttojuve.com.
Quaglirella yang kini berusia 30 tahun sepertinya akan memilih bertahan di Turin sampai akhir musim ini. Ia sejauh ini sudah mencetak 23 gol dari 80 laga bersama Si Nyonya Tua.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Guarin: Hargai Kami, Inter!
Liga Italia 29 Januari 2014, 20:01 -
Minta Nani, Juve Bersedia Sisipkan Berardi
Liga Italia 29 Januari 2014, 12:09 -
Buffon: Perburuan Scudetto Cuma Juve vs Roma
Liga Italia 29 Januari 2014, 12:03 -
Cedera, Cambiasso Absen Lawan Juventus
Liga Italia 29 Januari 2014, 09:49 -
Balotelli dan Buffon Absen di Giornata 22
Liga Italia 29 Januari 2014, 08:46
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39