Lazio Masih Tanpa Klose dan Marchetti
Editor Bolanet | 19 April 2014 18:17
Laga ini digelar di Olimpico dan kick-off pukul 20:00 WIB.
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Juventus 33 28 3 2 71 22 87
AS Roma 33 24 7 2 68 19 79
Napoli 33 20 7 6 63 35 67
Fiorentina 33 17 7 9 56 37 58
Internazionale 33 13 14 6 55 35 53
Parma 33 13 12 8 53 42 51
Torino 33 13 9 11 49 42 48
AC Milan 33 13 9 11 50 44 48
Lazio 33 13 9 11 44 44 48
Atalanta 33 14 4 15 38 44 46
Hellas Verona 33 14 4 15 50 57 46
Sampdoria 33 11 8 14 40 49 41
Genoa 33 10 9 14 36 43 39
Udinese 33 11 5 17 35 46 38
Cagliari 33 7 12 14 31 45 33
Chievo 33 8 6 19 30 49 30
Bologna 33 5 13 15 27 51 28
Livorno 33 6 7 20 36 64 25
Sassuolo 33 6 7 20 32 62 25
Catania 33 4 8 21 24 58 20.
Klose dan Marchetti sudah absen sejak pertandingan sebelumnya akibat cedera. Dilansir Football Italia, kedua pemain tersebut juga harus melewatkan bentrokan kontra Torino.
Sementara itu, Balde Diao Keita sudah pulih dari cedera dan bisa turun dalam laga ini, sedangkan Lucas Biglia lepas dari skorsing dan dapat memperkuat lini tengah Biancoceleste.
Dengan absennya Klose, sepertinya salah satu dari Helder Postiga atau Stefano Mauri bakal menemani Keita di lini depan.
Skuat Lazio: Berisha, Strakosha, Guerrieri; Biava, Radu, Ciani, Novaretti, Pereirinha, Cavanda; Ledesma, Onazi, Mauri, Candreva, Lulic, Biglia, Felipe Anderson, Crecco, Minala; Perea, Keita, Kakuta, Postiga. [initial]
Klik Juga:
- Duo Attaccante Maut Serie A Satu Dekade
- Nomor 10 Superior Dalam Sejarah Calcio
- Jersey Jawara Serie A Milenium Kedua
- 5 Pilar Pertahanan Terkuat Serie A 2013/14
- Penembak Jitu 5 Liga Top Eropa 2013/14
- Komparasi Mesin Gol Semifinalis UCL 2013/14
- Meneror Pertahanan Lawan Ala Gareth Bale
- Barisan Wasit Piala Dunia 2014
- EDITORIAL: Bernardeschi, Pemuda Yang 'Sisihkan' Totti
- Model-model Hot Paraguay 'Panaskan' Brasil 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hernanes Yakin Inter Jadi Penantang Scudetto Dalam Dua Tahun
Liga Italia 18 April 2014, 21:45 -
Preview: Fiorentina vs AS Roma, Duel Pelatih Brilian
Liga Italia 18 April 2014, 21:21 -
Preview: Udinese vs Napoli, Cari Titik Aman
Liga Italia 18 April 2014, 20:20 -
Preview: Juventus vs Bologna, Ukir Rekor Anyar
Liga Italia 18 April 2014, 19:01 -
Conte Berharap Buat Sejarah di Juventus
Liga Italia 18 April 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39