Lazio Akuisisi Setengah Kepemilikan Candreva
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 05:00
Candreva bukanlah wajah baru di kubu Lazio. Pemain yang beroperasi di lini tengah tersebut berada di tim Ibukota tersebut sejak musim lalu dengan status pemain pinjaman.
Dan saat ini, 50 persen kepemilikan Udinese atas Candreva telah dimiliki oleh Lazio. Akan tetapi, baik pihak Lazio maupun Udinese tidak menyebutkan berapa biaya yang dikeluarkan untuk Candreva.
Sementara itu, pada musim ini Candreva menjadi andalan Biancocelesti. Total ia mencatatkan 35 penampilan bersama Lazio. Dari seluruh penampilannya tersebut, ia berhasil mencetak enam gol untuk tim ibukota tersebut. [initial]
PSG Siapkan Proposal Boyong Hernanes
Lima Alternatif Pengganti Falcao Untuk Chelsea
Lima Transfer 'Plan B' Terbaik
Lima Manajer Top Dari Ranah Britania Raya
Piala Konfederasi 2013: 10 Pemain Paling Layak Dinanti (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Justru Merapat ke Manchester City?
Liga Inggris 17 Juni 2013, 15:31 -
Udinese Desak Juve Segera Putuskan Nasib Isla
Liga Italia 17 Juni 2013, 10:36 -
Benitez: Insigne Bermain di Level Berbeda
Liga Italia 17 Juni 2013, 04:04 -
United, City & Tottenham Berebut Lamela
Liga Inggris 17 Juni 2013, 03:00 -
Inter Rela Jual Youngster-nya Demi Pemain Berdarah Indonesia
Liga Italia 17 Juni 2013, 02:30
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10