Lagi, Rudiger Tegaskan Bahagia di Roma
Afdholud Dzikry | 25 Januari 2017 09:25
Bola.net - - Antonio Rudiger tampaknya tak bosan-bosannya menegaskan bahwa dirinya bahagia di AS Roma meskipun banyak dikaitkan dengan klub lain.
Nama bek tangguh asal Jerman tersebut mulai awal musim ini memang sudah sangat santer dikaitkan dengan banyak klub. Dan klub yang disebut paling getol menginginkan jasanya adalah Chelsea.
Dan seiring banyaknya spekulasi masa depannya, sebanyak itu pula Rudiger menegaskan dia bahagia bersama Il Lupi.
Ada banyak media di Italia! Tim ini telah banyak membantu saya, dan saya tak bisa mengeluh tentang dukungan pelatih yang telah diberikan kepada saya, baik sebelum atau sesudah saya cedera, ujarnya.
Tentu saja, untuk ini (transfer) anda harus berbicara dengan agen saya. Ada pembagian kerja yang jelas dalam keluarga saya. 'Saudara say, Sahr, mengurus segala sesuatunya dan menjaga itu jauh dari saya, sehingga saya bisa melakukan apa yang terbaik yang bisa saya lakukan, bermain sepakbola' tambahnya.
Saat ini saya sangat senang di Roma, saya bermain untuk klub yang kuat dan saya memiliki tujuan di sini. Jadi saya tak benar-benar tertarik dengan rumor transfer itu saat ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Open Play 24 Januari 2017, 15:46
-
Perburuan Gelar Capocannoniere Seketat 2001/02
Liga Italia 24 Januari 2017, 15:27 -
Ranieri Dukung AS Roma Akhiri Dominasi Juventus
Liga Italia 24 Januari 2017, 10:04 -
Terulangnya Rekor 87 Tahun Roma
Liga Italia 23 Januari 2017, 11:48 -
Gol Kandang Terbanyak, Dzeko Sejajar Messi
Liga Italia 23 Januari 2017, 11:10
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39