Kucka: Kesuksean AC Milan tak Terduga
Afdholud Dzikry | 18 November 2016 09:55
Bola.net - - Gelandang AC Milan, Juraj Kucka mengakui bahwa kesuksesan Rossoneri di awal musim ini dengan berada di papan atas sama sekali tak ada yang menduganya.
Seperti diketahui, Rossoneri saat ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Serie A dengan 25 poin dari 12 pertandingan. Tim asuhan Vincenzo Montella tersebut tertinggal lima poin dari puncak klasemen yang ditempati Juventus.
Dan jelang pertandingan derby melawan Inter Milan akhir pekan ini, Kucka mengungkapkan bahwa timnya masih bisa lebih baik lagi sekali pun sejauh ini telah tampil apik.
Derby adalah spesial, semua orang tahu itu, tapi setiap pertandingan penting juga, ujarnya kepada MilanNews.it.
Saya tak berpikir siapa pun berharap Milan untuk berada di posisi ini, tetapi kami perlu meningkatkan sesuatunya dan ini semua bisa berubah, tandasnya.
Kami harus waspada dan mempersiapkan diri dengan baik untuk pertandingan ini, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nesta: Inter Pecat De Boer Untuk Sembunyikan Kesalahan Mereka
Liga Italia 17 November 2016, 23:54 -
Nesta Senang Dengan Performa Skuat Muda Milan
Liga Italia 17 November 2016, 23:21 -
Dua Klub Kota Milan Berebut Mamadou Sakho
Liga Italia 17 November 2016, 22:04 -
Legenda Milan Ini Tak Setuju Inter Pecat De Boer
Liga Italia 17 November 2016, 21:12 -
Gullit Sebut Skuat Milan Butuh Kehadiran Pemain Bermental Juara
Liga Italia 17 November 2016, 20:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39