Krisis Cedera Milan dan Rencana Pensiun Nesta
Editor Bolanet | 9 Mei 2012 23:45
Empat pemain Rossoneri terkapar akibat cedera saat kalah 2-4 dalam Derby della Madonnina melawan pada giornata 37, yaitu Sulley Muntari, Daniele Bonera, Christian Abbiati dan Mattia De Sciglio.
Pihak klub mengonfirmasikan bahwa De Sciglio mengalami cedera engkel, Muntari bermasalah dengan lutut kanannya, dan Bonera dihantam cedera betis.
Abbiati juga harus absen untuk sementara waktu setelah divonis cedera paha.
Sementara itu, Nesta akan memberikan pernyataan dalam sebuah konferensi pers yang digelar hari Kamis (10/5) pukul 14.00 waktu setempat atau 19.00 WIB. Bek veteran itu bakal mengumumkan keputusan tentang kariernya, yaitu pensiun atau hijrah ke Amerika untuk bermain di MLS. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Dari Serie B Menuju Scudetto
Liga Italia 8 Mei 2012, 23:15 -
Agen: Pato Tersanjung Diminati Ancelotti
Liga Italia 8 Mei 2012, 22:45 -
Usai Scudetto, Conte Target Salip Rekor Milan
Liga Italia 8 Mei 2012, 15:15 -
Galliani: Musim Ini Masih Positif Untuk Milan
Liga Italia 8 Mei 2012, 14:44 -
Berlusconi: Tidak Ada Alasan Memecat Allegri
Liga Italia 8 Mei 2012, 11:50
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39