Kovacic Inginkan Kehadiran Perisic di Inter Milan
Editor Bolanet | 12 Juni 2015 01:28
Gelandang Inter Mateo Kovacic menyambut positif keinginan klubnya yang ingin mendatangkan rekan setimnya di timnas Kroasia tersebut. Kovacic yakin kehadiran Perisic bakal memberi tambahan kekuatan bagi Nerazzuri.
Dia adalah pemain hebat dan akan menjadi bonus bagi tim mana pun, bukan hanya Inter, kata Kovacic kepada Sky Sport Italia.
Jika dia tiba di Milan maka saya akan sangat senang. Jika ada sesuatu yang akan terjadi, saya yakin kami akan berbicara tentang hal itu.
Perisic sendiri bermain cukup bagus saat membela Wolfsburg di musim ini. Pemain berusia 26 tahun itu mengemas tujuh gol dan delapan assist dari 35 penampilan di semua ajang kompetisi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mihajlovic Diyakini Bisa Kembalikan Performa El Shaarawy
Liga Italia 11 Juni 2015, 23:25 -
El Shaarawy Tengah Diminati Banyak Klub
Liga Italia 11 Juni 2015, 22:53 -
Khedira Akui Tak Kesulitan Buat Keputusan Gabung Juve
Liga Italia 11 Juni 2015, 22:43 -
Lazio Resmi Perpanjang Kontrak Pioli
Liga Italia 11 Juni 2015, 19:53 -
Diincar Dortmund, Morata Akui Lebih Pilih Juve
Liga Italia 11 Juni 2015, 19:34
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39