Kontrak Conte Diperpanjang Setelah Juara
Editor Bolanet | 16 April 2014 21:46
Kontrak Conte saat ini akan berakhir pada Juni 2015 mendatang. Tetapi Juve tak mau ambil resiko dan ingin segera menambah durasi kontrak sang pelatih.
Conte sendiri sudah mengatakan bahwa perpanjangan kontrak akan dibahas pada akhir musim ini. Sebagai klub, kami sangat puas dengan kinerja pelatih kami. Dia masih memiliki kontrak dengan Juve dan dia adalah pemimpin kami, terang Marotta seperti dikutip Sky Sports Italia.
Marotta menambahkan bahwa perpanjangan kontrak akan dilakukan setelah Juventus memenangkan sesuatu musim ini.
Kami sangat bangga memiliki Conte. Sebenarnya kami sudah bicara dengannya dan kami sepakat untuk bicara lagi setelah memenangkan trofi spesial. Trofi itu bisa saja Scudetto atau Liga Europa... atau kalau bisa keduanya, imbuh Marotta. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Pernah Capai Kesepakatan Gabung Chelsea
Liga Champions 15 April 2014, 15:35 -
Bagi Conte, Scudetto Numero Uno
Liga Italia 15 April 2014, 11:18 -
Pede Sua Benfica, Conte Cibir Saran Benitez
Liga Eropa UEFA 15 April 2014, 11:11 -
Trauma Istanbul, Pirlo Hampir Gantung Sepatu
Liga Champions 15 April 2014, 11:08 -
Diancam Embargo, Sanchez Merapat ke Juventus
Liga Spanyol 15 April 2014, 10:33
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39