Kondogbia-Pogba, Perang Saudara di Derby d'Italia
Editor Bolanet | 16 Oktober 2015 08:02
Kondogbia dan gelandang Juventus Pogba adalah rekan di tim nasional. Menurut Kondogbia, Pogba bahkan sudah seperti saudara.
Pogba seperti saudara bagi saya. Namun, di atas lapangan, kami akan menjadi musuh selama 90 menit, kata Kondogbia seperti dikutip Forza Italian Football.
Dalam Derby d'Italia di Giuseppe Meazza nanti, Pogba lebih berpeluang jadi starter Juventus, sedangkan Kondogbia sepertinya bakal mengawali laga dari bangku cadangan.
Di Serie A musim ini, musim perdananya bersama Inter, Kondogbia sudah memainkan tujuh pertandingan namun belum ada gol maupun assist atas namanya. Sementara itu, Pogba sudah punya satu gol dalam jumlah penampilan yang sama.
Kondogbia dan Pogba sama-sama lahir pada tahun 1993. Kondogbia di bulan Februari, sedangkan Pogba sebulan lebih muda. Di usia 22 tahun, mereka berdua sudah menjadi bagian dari tim senior negaranya. [initial]
Klik Juga:
- Benitez Ungkap Kebohongan Inter
- Khedira: Lawan Inter, Juve Wajib Buktikan Kualitas
- Akui Tak Akan Pensiun di Chelsea, Mourinho Ingin Kembali ke Inter
- Jovetic Tak Percaya Juve Sedang Krisis
- Jovetic Yakin Juve Masih Bisa Bangkit
- Jovetic Ingin Jadi Shevchenko-nya Inter
- Rummenigge Kagumi Barisan Ofensif Inter
- Inter-Juve, Rivalitas Yang Kekal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Yakin Juve Masih Bisa Bangkit
Liga Italia 15 Oktober 2015, 21:58 -
Mauro Icardi Bersedia Membelot ke Juventus
Liga Italia 15 Oktober 2015, 21:28 -
Jovetic Hampir Jadi Milik Juventus
Liga Italia 15 Oktober 2015, 21:02 -
Lawan Inter, Juventus Bisa Mainkan 'Magnificent Three'
Liga Italia 15 Oktober 2015, 19:05 -
Inter-Juve, Rivalitas Yang Kekal
Liga Italia 15 Oktober 2015, 11:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39