Klasemen Serie A Tak Buat Seedorf Tertarik
Editor Bolanet | 14 April 2014 11:10
- Clarence Seedorf mengaku ia tidak tertarik untuk melihat klasemen Serie A untuk saat ini. Allenatore AC Milan tersebut mengaku baru akan melakukannya usai timnya menyelesaikan kompetisi musim ini.
Ia baru saja membawa timnya menang 1-0 atas , kemenangan keempat mereka secara beruntun di liga domestik untuk kali pertama semenjak Maret 2013.
Hasil tersebut makin meningkatkan kans tim untuk bermain di Europa League musim depan, namun Seedorf menolak untuk mengevaluasi posisi timnya saat ini.
Saya selalu katakan bahwa saya tidak pernah melihat klasemen, seperti yang anda tahu situasi sekarang ini masih mengharuskan kami bermain dan kami tidak boleh fokus pada hal tersebut hingga musim berakhir, tuturnya pada Sky Sport Italia.
Performa yang kami tunjukkan sudah cukup bagus, karena mereka bemain seperti satu tim, agresif dan memiliki determinasi tinggi. Kami hanya akan memainkan sepakbola indah mulai saat ini, pungkasnya.
Milan saat ini berada di peringkat 8 klasemen sementara, terpaut lima angka dari Inter yang ada di peringkat lima. [initial]
(sky/rer)
Ia baru saja membawa timnya menang 1-0 atas , kemenangan keempat mereka secara beruntun di liga domestik untuk kali pertama semenjak Maret 2013.
Hasil tersebut makin meningkatkan kans tim untuk bermain di Europa League musim depan, namun Seedorf menolak untuk mengevaluasi posisi timnya saat ini.
Saya selalu katakan bahwa saya tidak pernah melihat klasemen, seperti yang anda tahu situasi sekarang ini masih mengharuskan kami bermain dan kami tidak boleh fokus pada hal tersebut hingga musim berakhir, tuturnya pada Sky Sport Italia.
Performa yang kami tunjukkan sudah cukup bagus, karena mereka bemain seperti satu tim, agresif dan memiliki determinasi tinggi. Kami hanya akan memainkan sepakbola indah mulai saat ini, pungkasnya.
Milan saat ini berada di peringkat 8 klasemen sementara, terpaut lima angka dari Inter yang ada di peringkat lima. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditaksir Milan, Kiper Freiburg Tak Ambil Pusing
Liga Italia 12 April 2014, 20:26 -
Cassano Ikuti Uji Fisik Azzurri
Piala Dunia 12 April 2014, 12:59 -
Liga Italia 12 April 2014, 09:48
-
Preview: Milan vs Catania, Skenario Sempurna
Liga Italia 12 April 2014, 08:58 -
Adil Rami Sangat Mengidolakan Nesta
Liga Italia 12 April 2014, 04:27
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44