Khedira Ingin Juventus Ulangi Paruh Kedua Seperti Musim Lalu
Afdholud Dzikry | 5 Januari 2018 13:15
Bola.net - - Gelandang Juventus, Sami Khedira mengungkapkan bahwa timnya tengah berada dalam bentuk terbaik mereka dan berharap bisa mengulang paruh kedua dengan gemilang seperti musim lalu.
Ya, musim lalu Juventus memang mendapatkan banyak kritikan karena performa mereka. Namun mereka bangkit setelah pergantian tahun dan sukses meraih scudetto keenam beruntun mereka.
Musim ini perjalanan mereka juga kurang lebih sama. Mendapatkan banyak kritik karena performa mereka kurang meyakinkan, namun akhir-akhir ini tim asuhan Massimiliano Allegri tersebut kembali menunjukkan kualitas dan konsistensi mereka.
Kami praktis memiliki jumlah poin yang sama seperti musim lalu, jadi kami bisa puas. Namun, untuk memenangkan Scudetto, kami harus melakukan hal yang sama di paruh kedua musim ini, katanya kepada Sky Sport Italia.
Kami tidak memulai dengan baik saat kami menjatuhkan beberapa poin, tapi sekarang kami dalam bentuk kami.
Kami hanya satu poin di belakang Napoli dan itulah satu-satunya hal yang harus kami ubah, tapi kami sedang mengerjakannya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Bikin Mihajlovic Dipecat untuk Keempat Kalinya
Liga Italia 4 Januari 2018, 19:34 -
Allegri Senang Juventus Menangi Derby della Mole
Liga Italia 4 Januari 2018, 15:25 -
Torino Geram Atas Gol Kontroversial Juventus
Liga Italia 4 Januari 2018, 14:45 -
Schalke Dapatkan Bintang Muda Juventus
Liga Italia 4 Januari 2018, 14:40 -
Juventus Dinilai Menang Kontroversial, Ini Kata Allegri
Liga Italia 4 Januari 2018, 14:26
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39