Khedira Cedera, Juventus Siap Tarung Lawan Milan Kejar Witsel
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 12:30
Ketika Juventus menjalani laga persahabatan melawan Marseille akhir pekan lalu, Khedira mengalami cedera otot. Kondisi mantan pemain Real Madrid yang baru bergabung dengan Bianconeri pada musim ini masih perlu dievaluasi. Tapi diduga ia membutuhkan waktu beberapa minggu untuk bisa kembali tampil.
Oleh sebab itu, Massimiliano Allegri harus segera mencari cara mengisi lubang lini tengah. Pasalnya, Juventus juga baru saja ditinggalkan dua pemain sentral; Arturo Vidal dan Andrea Pirlo. Sebagai alternatif, jika Juve kalah dari Milan dalam merebutkan Witsel, mereka juga melirik Fredy Guarin milik Inter Milan.
Sementara itu, Zenit pernah mengatakan bahwa klub yang ingin memiliki pemainnya tersebut harus mengeluarkan dana besar. Klub Rusia itu tak akan melepas pemain bintangnya tersebut kecuali dengan harga 100 juta euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ravanelli: Juventus Sudah Punya Trequartista Hebat
Liga Italia 2 Agustus 2015, 08:00 -
Jangan Terlalu Cepat Menilai Juventus Lemah
Liga Italia 2 Agustus 2015, 07:30 -
Pirlo Doakan Juventus Juara Supercoppa
Liga Italia 2 Agustus 2015, 06:28 -
Keita Kirim Peringatan Buat Juventus
Liga Italia 2 Agustus 2015, 06:00 -
Highlights Friendly: Marseille 2-0 Juventus
Open Play 2 Agustus 2015, 02:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39