'Keterpurukan Milan Bukan Karena Blunder di Bursa Transfer'
Editor Bolanet | 10 November 2013 03:50
Selain Allenatore Massimiliano Allegri, tokoh lain yang belakangan ditunjuk sebagai kambing hitam atas penampilan Milan adalah Wakil Presiden Adriano Galliani. Pria berkepala plontos tersebut dianggap tidak optimal dalam bergerak di bursa transfer.
Tudingan tersebut menuai bantahan dari salah seorang super agen Eropa, Mino Raiola. Agen dari Mario Balotelli ini menganggap bahwa tak seharusnya Galliani dituntut mundur atas keterpurukan Milan musim ini.
Saya tidak bermaksud membela Galliani, ia tak perlu dukungan dari saya. Keberadaannya bagaikan jiwa bagi Milan, ungkap pria asal Belanda ini.
Saya turut prihatin atas performa Milan, juga kepada Galliani dan juga segenap fans. Saya pikir penampilan buruk mereka bukan diakibatkan oleh kebijakan di bursa transfer. Memang mudah untuk menghakimi suatu kesalahan setelah semuanya terlanjur terjadi.
Saat ini Il Diavolo tengah tersendat di urutan 11 klasemen sementara, dengan hanya mengoleksi 12 angka dari sebelas pertandingan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani Tepis Kemungkinan ke PSG
Liga Italia 9 November 2013, 19:00 -
Balotelli Dirumorkan Gabung PSG di Januari
Liga Italia 9 November 2013, 08:10 -
Video: Momen Menarik di Balik Laga Barca vs Milan
Open Play 9 November 2013, 05:30 -
Trapattoni Ogah Latih AC Milan
Liga Italia 9 November 2013, 03:45 -
Galliani: Milan Kalah 22-0, Allegri Tetap Aman
Liga Italia 9 November 2013, 01:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39