Ketagihan 'Rampok' Madrid, Benitez Juga Dekati Arbeloa
Editor Bolanet | 1 Agustus 2013 12:21
Sejak diresmikan sebagai arsitek baru Partenopei menggantikan Walter Mazzarri, pria asal Spanyol itu sudah melakukan beberapa pembelian signifikan di bursa transfer kali ini.
Namun yang paling mencuri perhatian tentunya adalah keberhasilan Benitez 'merampok' tiga pemain dari Bernabeu musim panas ini. Mereka adalah Jose Callejon, Raul Albiol dan Gonzalo Higuain.
Ketagihan, Il Mattino melaporkan jika Benitez siap kembali merayu Madrid melepas pemainnya. Kali ini yang diincar adalah mantan anak asuhnya di , Alvaro Arbeloa. Untuk itu ia disebut sudah menyiapkan tawaran 12 juta euro untuk memboyong bek timnas Spanyol itu ke San Paolo. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Bakal Tawar Kondogbia 15 Juta
Liga Champions 31 Juli 2013, 23:05 -
Bale Minta AVB Restui Kepindahannya ke Madrid
Liga Inggris 31 Juli 2013, 23:03 -
Xavi Bicara Soal Barcelona dan Gareth Bale
Liga Spanyol 31 Juli 2013, 21:24 -
Penyesalan Southampton Jika Bale Gabung Madrid
Liga Inggris 31 Juli 2013, 20:48 -
'Benzema dan Higuain Diperlakukan Berbeda oleh Madrid'
Liga Champions 31 Juli 2013, 20:36
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39