Keita Ingin Persembahkan Trofi Buat Roma
Editor Bolanet | 7 Juni 2014 00:30
- Seydou Keita merasa senang bisa mempunyai kesempatan bergabung bersama AS Roma. Ia pun bertekad ingin mempersembahkan trofi buat klub asal Ibukota Italia tersebut.
Sebelum merapat ke Roma, pemain asal Mali itu bermain untuk klub La Liga . Keita yang saat ini berusia 34 tahun datang berstatus free transfer dan diikat dengan durasi kontrak satu tahun di Olimpico.
Roma adalah klub besar dengan ambisi besar. Tawaran ini sudah datang selama tiga bulan jadi saya punya waktu untuk mempertimbangkan pilihan saya dan membuat keputusan yang tepat, ujarnya kepada Roma Channel.
Bersama Barcelona saya memenangkan banyak trofi tapi saya masih lapar trofi dengan mengenakan kostum ini. Saya akan memberikan pengalaman saya, terutama saat di Liga Champions, meskipun sudah banyak pemain kuat seperti Totti dan .
Roma sendiri di bawah kendali pelatih Rudi Garcia berhasil finis di peringkat kedua klasemen Serie A dan akan berlaga di kompetisi Liga Champions musim depan. (bts/ada)
Sebelum merapat ke Roma, pemain asal Mali itu bermain untuk klub La Liga . Keita yang saat ini berusia 34 tahun datang berstatus free transfer dan diikat dengan durasi kontrak satu tahun di Olimpico.
Roma adalah klub besar dengan ambisi besar. Tawaran ini sudah datang selama tiga bulan jadi saya punya waktu untuk mempertimbangkan pilihan saya dan membuat keputusan yang tepat, ujarnya kepada Roma Channel.
Bersama Barcelona saya memenangkan banyak trofi tapi saya masih lapar trofi dengan mengenakan kostum ini. Saya akan memberikan pengalaman saya, terutama saat di Liga Champions, meskipun sudah banyak pemain kuat seperti Totti dan .
Roma sendiri di bawah kendali pelatih Rudi Garcia berhasil finis di peringkat kedua klasemen Serie A dan akan berlaga di kompetisi Liga Champions musim depan. (bts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santon Akui Diminati Milan dan Roma
Liga Inggris 6 Juni 2014, 23:05 -
Liga Italia 5 Juni 2014, 22:18
-
Arsenal Dianggap Keliru Tak Datangkan Michael Bradley
Liga Inggris 5 Juni 2014, 15:33 -
De Rossi Ikut Rayu Benatia Agar Bertahan
Liga Italia 5 Juni 2014, 12:04 -
Kombinasi Gervinho-Drogba Jinakkan El Salvador
Piala Dunia 5 Juni 2014, 11:24
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40