Kapten Inter, Ranocchia Resmi Perpanjang Kontrak
Editor Bolanet | 1 Juli 2015 03:27
Tapi Inter juga tidak melupakan apa yang harus mereka lakukan dengan pemain-pemain yang ada dalam tim. La Beneamata pun telah mencapai kesepakatan kontrak baru dengan sang kapten, Andrea Ranocchia.
Bek tengah yang didatangkan dari Genoa pada bulan Januari 2011 itu resmi bertahan hingga 2019. Sebenarnya kedua pihak sudah menyepakati perpanjangan kontrak sejak beberapa waktu lalu, tapi Inter menunggu sampai hari ini untuk menyerahkan kontrak baru itu pada otoritas yang terkait.
Meski masih berusia 27 tahun, Ranocchia sudah tampil dalam 119 pertandingan Serie A, 24 pertandingan Eropa, dan 13 di piala kejuaraan domestik dengan jersey hitam biru. Dalam periode itu pula ia mencetak sembilan gol.
Ranocchia yang juga memiliki 20 caps di tim nasional Italia, menerima ban kapten dari legenda Inter, Javier Zanetti yang gantung sepatu setahun lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kuzmanovic Resmi Hijrah Dari Inter ke Basel
Liga Italia 30 Juni 2015, 23:34 -
Miranda: Inter Pantas ke Liga Champions
Liga Italia 30 Juni 2015, 22:38 -
Milan Resmi Putus Kontrak Muntari
Liga Italia 30 Juni 2015, 22:37 -
Miranda Mencari Tantangan Baru di Inter
Liga Italia 30 Juni 2015, 22:11 -
Liga Italia 30 Juni 2015, 21:44
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 04:03 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 26 Maret 2025, 04:01 -
Link Live Streaming Kolombia vs Paraguay - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 26 Maret 2025, 04:00 -
Link Live Streaming Chile vs Ekuador - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 26 Maret 2025, 04:00 -
Debut Istimewa Joey Pelupessy di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 03:23 -
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10