Kalahkan Sassuolo, Higuian Puji Sikap Juventus
Afdholud Dzikry | 30 Januari 2017 08:55
Bola.net - - Penyerang andalan Juventus, Gonzalo Higuain mengatakan bahwa timnya kali ini menunjukkan sikap yang tepat saat mengalahkan Sassuolo di laga tandang.
Sebagaimana diketahui, Juventus sukses meraih kemenangan penting saat melawat ke markas Sassuolo, Stadio Citta del Tricolore. Dua gol dari Gonzalo Higuain dan Sami Khedira memastikan Bianconeri pulang dengan tiga poin.
Dan dikatakan penyerang asal Argentina tersebut, kemenangan ini menunjukkan timnya telah belajar dari kekalahan di laga-laga away sebelumnya, seperti saat melawan AC Milan, Genoa dan juga Fiorentina.
Pada laga tandang lain, kami telah mendapati sikap yang salah dari kami. Kali ini kami tak melakukannya dan kami membawa pulang poin, ujarnya.
Kami masih perlu meningkatkan diri dan kami tak bisa membuat kesalahan. Setelah kalah di Florence, itu sulit untuk menjaga tekanan tinggi pada kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Sassuolo 0-2 Juventus
Open Play 29 Januari 2017, 23:37 -
Hasil Pertandingan Sassuolo vs Juventus: Skor 0-2
Liga Italia 29 Januari 2017, 23:03 -
Allegri Sudah Nego Kontrak Dengan Arsenal
Liga Inggris 29 Januari 2017, 17:54 -
Juventus Tawar Paredes 25 Juta Euro
Liga Italia 29 Januari 2017, 16:28 -
3 Gol Indah di Lawatan Perdana Juventus ke Sassuolo
Open Play 29 Januari 2017, 08:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39