Kalah, Inzaghi Berharap Tak Dipecat Milan
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 05:13
Milan kembali meraih hasil negatif setelah kalah dengan skor 2-1 dari La Viola. Hasil ini membuat Rossoneri hanya meraih satu kemenangan dalam enam pertandingan terakhir di liga.
Saya berharap bisa berada di profesi ini selama 30 tahun. Milan sudah melakukan begitu banyak untuk saya dan saya berharap tetap tinggal selama mungkin, ungkap Inzaghi kepada Sky Sport Italia.
Jika mereka tetap mempertahankan saya, maka itu bagus, kalau tidak saya akan terus melatih dan bekerja di tempat lain. Ini adalah pekerjaan yang saya cintai, meskipun terkadang bisa mendapatkan malam seperti ini, tapi itulah sepakbola.
Dengan hasil ini Milan masih tetap menghuni peringkat sepuluh di klasemen sementara Serie A dengan koleksi 35 poin dari 27 laga. Pada akhir pekan ini mereka akan menjamu di San Siro.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Empoli Diklaim Sudah Pantas Tangani Milan
Liga Italia 16 Maret 2015, 21:39 -
9 Musim, 14+ Gol, 4 Klub, 3 Negara, Cuma Ibra
Liga Eropa Lain 16 Maret 2015, 12:15 -
Inzaghi Minta Milan Tak Minder Lawan Fiorentina
Liga Italia 15 Maret 2015, 23:28 -
Inzaghi Pede Tak Bakal Didepak Milan
Liga Italia 15 Maret 2015, 22:53 -
Pelatih Ini Disarankan Tolak Milan
Liga Italia 14 Maret 2015, 21:15
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39