Kaka Targetkan 100 Gol Untuk Milan
Editor Bolanet | 13 September 2013 11:19
Pemain berusia 31 tahun tersebut mengaku bahwa dirinya merasa tegang menantikan momen pertamanya membela Rossoneri di ajang resmi musim ini.
Saya senang dan merasa antusias. Saya berlatih dengan baik dan merasa seperti pemain junior yang akan menjalani debut, ungkap Kaka.
Saya ingat debut pertama saya dulu saat melawan . Adriano Galliani melihat saya melalui masa-masa sulit yang dipenuhi ketidakpastian. Namun sekarang saya bahagia.
Pemain bernama lengkap Ricardo Izecson dos Santos Leite tersebut juga memiliki target pribadi yang ingin dicapainya dalam di musim pertamanya kembali sebagai pemain San Siro saat ini.
Saya ingin mengamankan satu tempat di Timnas pada Piala Dunia mendatang, namun saya harus bermain bagus di sini. Saya berjanji akan bekerja sekuat tenaga.
Target saya yang lainnya adalah meraih 100 gol bersama Milan. Saat ini saya hanya perlu lima lagi, semoga hal tersebut segera tercapai, urai Kaka optimis.
Eks pemain Sao Paulo ini memang telah membukukan 95 gol di periode pertamanya berkostum Milan di tahun 2003-2009. 70 gol dicetak di Serie A, 24 gol di kancah Eropa, sementara sisanya dicetak di kompetisi lainnya. [initial] (foti/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dijadwalkan Bertemu Menteri, Balotelli Malah Ketiduran
Bolatainment 12 September 2013, 16:15 -
Memprediksi Empat Besar Serie A 2013/14
Editorial 12 September 2013, 16:07 -
Galliani Kecam Pernyataan Direktur Schalke Soal Boateng
Liga Italia 12 September 2013, 12:38 -
Pato: Tinggalkan Milan Adalah Keputusan Tepat
Liga Italia 12 September 2013, 11:40 -
Kemenangan Milan Glorie Iringi Kepergian Harper
Bolatainment 12 September 2013, 09:25
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10