Juventus Tertawakan Isu Pogba ke PSG
Editor Bolanet | 19 Maret 2016 20:10
Isu transfer Pogba ke PSG sendiri merebak setelah Pogba menghadiri acara sebuah sponsor di Paris beberapa waktu silam. Banyak pihak berspekulasi bahwa selain datang untuk event sponsor, Pogba tengah bernegosiasi dengan PSG mengenai kepindahannya pada musim panas nanti.
Ketika dimintai pendapatnya tentang isu tersebut, Marotta hanya tertawa dan menyebut isu itu tidak sedikitpun mendekati kenyataan. Kami yakin tidak ada pertemuan antara Paul dan PSG ungkap Marotta kepada Mediaset.
Paul pergi ke Paris minggu lalu karena ia harus menghadiri acara salah satu sponsor pribadinya. Ia masih punya kontrak dengan Juventus untuk beberapa tahun ke depan, jadi tidak ada pembicaraan apapun dengan klub lain pungkas Marotta.[initial]
Baca Juga:
- Dua Jagoan Freestyler Tantang Empat Bintang Juve, Siapa Menang?
- Juventus Siap Jual Paul Pogba untuk Para Pemain Ini
- Gol Pogba, Gol Tercepat Juventus Musim Ini
- Pogba: Rencana Sempurna, Hasil Akhir Mengecewakan
- Juventus Bantah Pogba Sudah Ketemu Perwakilan PSG
- Ungkapan Kekecewaan Pogba Usai Disingkirkan Bayern Munchen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Senang Tak Jumpa Barcelona
Liga Champions 18 Maret 2016, 23:05 -
Reaksi Klub Atas Hasil Drawing Perempat Final UCL
Liga Champions 18 Maret 2016, 21:40 -
Wenger Bantah Tertarik Datangkan Ibrahimovic
Liga Inggris 18 Maret 2016, 20:41 -
Ibrahimovic Diklaim Lanjutkan Karir di London
Liga Inggris 18 Maret 2016, 09:39 -
Eks Presiden Prancis Ingin Ganti Ibra dengan Ronaldo dan Messi
Liga Spanyol 18 Maret 2016, 09:10
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39