Juventus Tertarik Goda Bek Tangguh Porto, Felipe?
Afdholud Dzikry | 24 Mei 2017 08:55
Bola.net - - Juventus dikabarkan berharap bisa menggoda bek Brasil milik FC Porto, Felipe dengan harga 30 juta euro. Demikian diklaim surat kabar Portugal, A Bola.
Bek tengah berusia 28 tahun tampil gemilang bersama Porto sejak didatangkan dari Corinthians pada musim panas lalu dengan biaya 6,2 juta euro.
A Bola sendiri mengklaim bahwa Porto telah mengatakan pada Corinthians bahwa mereka berniat untuk membeli 25 persen kontrak sang pemain seharga 5 juta euro.
Langkah ini biasanya merupakan langkah awal dalam sebuah proses penjualan pemain ke klub lain dan akan membuat biaya keseluruhan senilai 12 juta euro.
Felipe sendiri memiliki klausul pelepasan senilai 50 juta euro dalam kontraknya dengan FC Porto, namun dilaporkan bahwa mereka akan bersedia menerima tawaran senilai 30 juta euro.
Juventus sendiri telah menghabiskan 20 juta euro untuk mempermanenkan Mehdi Benatia dari Bayern Munchen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ungkapan Rasa Hormat Buffon Pada Totti
Liga Italia 23 Mei 2017, 23:04 -
Capello: Real Madrid Takut Pada Juventus
Liga Champions 23 Mei 2017, 21:45 -
Vialli: Buffon Simbol Kesuksesan Juventus
Liga Italia 23 Mei 2017, 21:08 -
Anak Bonucci Menangis Sedih Lihat Ayahnya Scudetto
Open Play 23 Mei 2017, 19:43 -
Pique Akui Juventus Kini Setara Barcelona
Liga Champions 23 Mei 2017, 17:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39