Juventus Tak Akan Gantikan Allegri Dengan Conte
Editor Bolanet | 16 Februari 2016 05:48
Salah satu nama yang masuk dalam pertimbangan Juve kabarnya adalah Antonio Conte, pelatih mereka sebelum Allegri. Meski Conte memilih mengundurkan diri, Marotta mengakui bahwa hubungan Juve dengan Conte masih bagus.
Conte mencatatkan banyak sukses di Juve, dia di sini selama tiga musim. Dia memenangkan banyak hal. Normal saja jika siklusnya berakhir. Sekarang dia menangani timnas Italia tapi hubungan kami masih bagus, terang Marotta kepada Gr Parlamento.
Marotta tak bisa membantah bahwa Conte mungkin kembali ke Juve nantinya. Namun untuk saat ini, Juve masih yakin tidak akan berpisah dengan Allegri. Karenanya, mereka juga tidak memikirkan pelatih baru.
Conte akan kembali ke Juventus? Satu hal dalam sepakbola adalah jangan pernah berkata tidak mungkin. Tapi jika Conte kembali, artinya pelatih kami akan pergi. Saya masih yakin kami akan tetap bersama Allegri dalam beberapa tahun ke depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluang Allegri Latih Chelsea Tipis
Liga Italia 15 Februari 2016, 20:56 -
Isu Transfer Cavani, Ini Kata Direktur Juventus
Liga Italia 15 Februari 2016, 14:37 -
Khedira: Juventus Ingin Sedikit Lebih Saat Kalahkan Napoli
Liga Italia 15 Februari 2016, 12:49 -
Allegri: Juve Sedikit Beruntung Kontra Napoli
Liga Italia 14 Februari 2016, 22:48 -
Pogba Akui Dapat Saran dari Lionel Messi
Liga Italia 14 Februari 2016, 22:37
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10