Juventus, Si Pemecah Rekor Tahun 2012 di Italia
Editor Bolanet | 27 Desember 2012 08:00
Tahun 2012 bisa jadi adalah tahun yang tidak akan terlupakan bagi seluruh komponen Juventus. Pasalnya, klub asal kota Turin ini sukses mengemas 94 poin dan memecahkan rekor mereka sendiri yang mampu mengoleksi 93 poin pada tahun 2005.
Raihan poin tersebut mereka dapatkan dari hasil 28 kali kemenangan, 10 kali seri, dan 2 kali kalah di ajang Serie A. Rekor poin mereka di tahun 2012 tersebut terasa lebih spesial sebab mereka berhasil unggul jauh, 21 poin, dari pesaing terdekat mereka AC Milan dan yang hanya mampu mengoleksi 73 poin sepanjang tahun ini.
Selain itu, tim berjuluk La Vecchia Signora ini juga menjadi tim paling subur sekaligus memiliki pertahanan terbaik di Italia. Tercatat mereka mampu membukukan 80 gol dan hanya kemasukan 20 gol.
Akan tetapi, jawara Serie A ini masih memiliki masalah yang hingga saat ini belum bisa terselesaikan. Masalah tersebut adalah belum adanya sosok 'predator' di depan gawang lawan. Hal ini bisa terlihat dari top scorer tim yang hanya mampu mencetak 14 gol, Arturo Vidal dan Mirko Vucinic, dalam kurun waktu satu tahun. (gzt/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milito Incar Trofi di Tahun 2013
Liga Italia 26 Desember 2012, 06:36 -
Juve Segera Dapatkan Bek Muda Asal Brasil
Liga Italia 25 Desember 2012, 18:54 -
Conte Bicara Transfer Januari, Balotelli Serta Del Piero
Liga Italia 25 Desember 2012, 14:17 -
Ambrosini: Juve Tak Punya Pesaing di Serie A
Liga Italia 25 Desember 2012, 12:25 -
Video: Perayaan dan Ucapan Natal ala Juventus
Open Play 25 Desember 2012, 10:55
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10