Juventus Rekrut Weston McKennie, Juventini: Umumkan Messi
Gia Yuda Pradana | 30 Agustus 2020 14:31
Bola.net - Juventus baru saja resmi merekrut gelandang 22 tahun Amerika Serikat, Weston McKennie. Namun, tak semua Juventini (pendukung Juventus) merasa antusias dengan transfer ini.
McKennie didatangkan Juventus dari Schalke dengan status pinjaman. Juventus meminjamnya selama satu tahun dengan biaya €4,5 juta, dengan opsi perekrutan permanen.
Para pendukung Juventus terbagi dua. Ada yang antusias, tapi ada pula yang terlihat kecewa. Ada juga yang meminta supaya Juventus segera mengumumkan perekrutan Lionel Messi dari Barcelona.
Berikut beberapa cuitan kekecewaan mereka.
Umumkan Messi
Jualan Kaos?
Aku yakin ini cuma marketing signing, untuk menjual kaos Juve di pasar Amerika.
Tak Ada Istimewanya
Beli Pemain yang Bener, dong!
Beli pemain yang bener, Juve. Apa ini? Orang-orang ini tidak serius.
Ini Bukan FIFA 21
Kenapa Kita Merekrut Anak Ini?
Kenapa, Juve, Kenapa?
Buang-buang Waktu Saja
Dari Pirlo, Vidal, Pogba, ke McKennie
Dia Ini Siapa Sih?!
Dipinjam Cuma buat Main Kira-kira 5 Laga
Perekrutan yang Aneh
AHSHZJAKAVDBXJDJS MSHSDJXJDNDBSSBXBDHXCHC
Mampukah dia sukses di Juventus, atau malah justru memble seperti keraguan para Juventini di atas?
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Weston McKennie Resmi Menjadi Pembelian Pertama Andrea Pirlo di Juventus
- Siap Lepas Messi ke City, Barcelona Mulai Mencari Pengganti
- Bagi Zlatan Ibrahimovic, AC Milan Adalah Rumahnya
- Katrin Kerkhofs, Istri Dries Mertens yang Mengagumkan
- Anastasia Ashley, Surfer Cantik yang Berburu Ombak Sampai ke Bali
- Potret-potret Pembalap Seksi Jerman yang Pernah Jadi Model Majalah Dewasa
- Foto & Video: Pesona Pegolf Aduhai dari Filipina
- Berkenalan dengan Maria Zotova, Karateka Cantik dan Seksi dari Rusia
- Dua Ciuman Franco Vazquez Setelah Juara Liga Europa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Juventus, Aaron Ramsey Menuju ke MU?
Liga Inggris 29 Agustus 2020, 10:05 -
Manchester United Mulai Upaya Pembajakan Sandro Tonali
Liga Inggris 29 Agustus 2020, 09:41 -
Wow, Klub Brasil Ini 'Umumkan' Rekrut Lionel Messi
Bolatainment 29 Agustus 2020, 08:15 -
Juventus Melakukan Operasi Gerilya dalam Perburuan Lionel Messi
Liga Italia 29 Agustus 2020, 04:04 -
Juventus Segera Layangkan Tawaran Perdana untuk Houssem Aouar
Liga Italia 28 Agustus 2020, 23:55
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40