Juventus Menang, Warganet Tetap Marah Sama Allegri
Yaumil Azis | 1 Desember 2021 07:14
Bola.net - Tiga poin penting berhasil dipetik Juventus pada laga pekan ke-15 Serie A yang digelar hari Rabu (1/12/2021). Menghadapi Salernitana, klub berjuluk Bianconeri tersebut keluar sebagai pemenang dengan skor 2-0.
Paulo Dybala mencetak gol pembuka ketika pertandingan telah berlangsung selama 21 menit. Sementara gol kedua lahir dari sontekan Alvaro Morata pada menit ke-70. Hasil ini membuat Juventus naik satu peringkat ke posisi tujuh.
Kendati demikian, tidak semua warganet dibuat bahagia oleh kemenangan Juventus ini. Beberapa dari mereka tetap kesal dengan Massimiliano Allegri selaku pelatih Bianconeri. Apa kata mereka? Simak rangkumannya di bawah ini.
Harus Tidur Kalau Mau Juventus Menang
Satu-satunya Harapan Juventus
Pellegrini Perlu Dikasih Kesempatan
Soule Masuk Buat Lihat Dybala Terpeleset
Insting Membunuhnya Masih Kurang
Butuh Pembunuh Berdarah Dingin
Jadi Bingung, Ya...
Sudah Lumayan, Ya?
Allegri Logic Sulit Dimengerti
Kulusevski dan Bentancur Bikin Gembira
Kenapa Itu-itu Lagi yang Dicoba?
(Twitter)
Baca juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi Liverpool, Juventus Juga Kejar Adama Traore
Liga Italia 30 November 2021, 19:45 -
Thomas Tuchel Restui Perekrutan Federico Chiesa
Liga Inggris 30 November 2021, 18:22 -
Data dan Fakta Serie A: Salernitana vs Juventus
Liga Italia 30 November 2021, 11:19 -
Kalah Lagi, Sepertinya Juventus Harus Melupakan Scudetto
Galeri 30 November 2021, 09:37
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39