Juventus Kalah, Allegri Marah
Editor Bolanet | 9 Mei 2016 07:04
Allegri menyatakan bahwa sikap para pemain Juventus tidak bisa diterima. Ia melihat para penggawa Juve tidak menunjukkan fokus dan konsentrasi untuk bisa mengatasi permainan lawan.
Kekalahan ini tidak bisa diterima. Kami seharusnya tidak perlu mengalami kekalahan kalau sikap kami sudah benar. Kami bukannya kurang berambisi, hanya kurang konsentrasi dan fokus. Kami membuat banyak kesalahan teknis dan sering kehilangan bola, cetus Allegri kepada Mediaset Premium.
Allegri menambahkan bahwa juga sudah tampil bagus dalam pertandingan tadi. Kini ia meminta para pemain Juve untuk menunjukkan sikap yang seharusnya.
Verona bermain sangat bagus dan menunjukkan intensitas tinggi. Tai kami tidak menunjukkan perlawanan yang bagus. Kami mungkin harus mencari sisi positif kekalaha ini karena fokus kami harus kembali. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mandzukic Bantah Akan Pindah ke Inggris
Liga Italia 8 Mei 2016, 17:20 -
Mandzukic: Pogba Tak Ada Bandingannya!
Liga Italia 8 Mei 2016, 17:13 -
Bidik Alexis, Juventus Terkendala Gaji
Liga Italia 8 Mei 2016, 04:17 -
Juventus Sudah Arahkan Radar ke Alexis Sanchez
Liga Inggris 8 Mei 2016, 03:00 -
Juventus Bersiap Datangkan Pjanic
Liga Italia 8 Mei 2016, 02:20
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23