Juventus Inginkan Wilshere Jadi Pengganti Vidal?
Editor Bolanet | 7 Agustus 2014 20:45
Pemain 22 tahun tersebut memang memiliki karir yang naik turun. Inkonsistensi yang dia tunjukkan bersama The Gunners memunculkan banyak spekulasi terkait masa depannya.
Sebelumnya, pelatih Arsenal mengakui bahwa Wilshere akan bangkit musim depan dan bakal menjalani musim hebat bersama mereka. Namun beberapa problem cedera yang kerap menimpa Wilshere, diyakini Wenger tak akan menutup kemungkinan untuk melepasnya.
Dan menurut klaim Evening Standard, Juventus disebut tertarik untuk mendatangkan gelandang Inggris tersebut musim panas ini. Bianconeri disebut akan bertemu dengan agen Wilshere untuk membahas transfer tersebut.
Dalam laporan yang sama, juara Serie A tiga musim terakhir itu disebut tengah mengincar Wilshere untuk mengantisipasi kepergian Arturo Vidal ke Manchester United.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Para Pesaing Scudetto di Mata Higuain
Liga Italia 6 Agustus 2014, 23:39 -
Asamoah: Atmosfer GBK Fantastis!
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 23:27 -
Nasib Chicharito di United Masih Abu-abu
Liga Inggris 6 Agustus 2014, 22:03 -
Review: Juventus Bungkam ISL Star 8-1
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 21:58 -
Spanduk di GBK Sindir Direktur Juve Hanya Peduli Uang
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 21:36
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39