Juventus Harus Benahi Lini Pertahanan
Editor Bolanet | 15 Agustus 2016 15:30
Juventus harus segera membenahi pertahanan mereka sebelum musim anyar resmi bergulir. Menurut bek Juventus Giorgio Chiellini, itulah yang sedang mereka kerjakan saat ini.
Semua masih dalam proses. Kami tahu kami harus lebih perhatian pada detail-detail kecil, kata Chiellini seperti dikutip Football Italia.
Detail-detail itulah yang bisa menjadi pembeda. Kami tak punya banyak waktu. Mulai besok, kami perlu waktu ekstra tiap hari.
Kami berlatih dengan baik, prioritasnya kondisi fisik dan penguasaan bola. Kami berusahan memeprsiapkan diri untuk bertanding di semua situasi. Sekarang, kami juga harus berpikir tentang kesolidan.
Juventus akan menjamu Fiorentina pada laga pertama mereka di Serie A 2016/17. Duel antara sang juara bertahan dan La Viola di Turin itu akan digelar pada 21 Agustus mendatang. [initial]
Klik Juga:
- Szczesny: Scudetto, Pertarungan Roma vs Juventus
- Montella Ingin Pertahankan Adriano, De Sciglio dan Bacca
- Gomez Nikmati Debut dan Kemenangan Milan
- Highlights Friendly: Freiburg 0-2 AC Milan
- Debut Ibrahimovic Selalu Spesial
- Nomor Skuat Milan: Lapadula 9, Honda Tetap 10
- Nomor Skuat Juventus: Tak Ada 10, Dybala Tetap 21
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Harga Pogba Akan Menjadi Murah
Liga Inggris 14 Agustus 2016, 11:53 -
Dybala: Saya Datang ke Juventus Untuk Menang
Liga Italia 14 Agustus 2016, 08:38 -
Miralem Pjanic Bisa Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Italia 14 Agustus 2016, 08:34 -
Allegri Tetapkan Komposisi Lini Depan Juventus
Liga Italia 14 Agustus 2016, 08:03 -
Highlights Friendly: Juventus 2-2 Espanyol
Liga Italia 14 Agustus 2016, 04:48
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39