Juventus Ganggu Rencana AC Milan Dapatkan Marko Pjaca
Editor Bolanet | 27 Juni 2016 14:15
Agen dari Marko Pjaca awal pekan ini mengatakan bahwa kliennya itu didekati oleh AC Milan. Bahkan sang agen menyebut kliennya akan merasa terhormat untuk bermain untuk Rossoneri.
Namun kabar terbaru menyebut Juventus juga ingin jasa pemain Dinamo Zagreb tersebut. Dikabarkan Sky Sport Italia, Bianconeri tengah mencari sosok pemain untuk pos kiri baru untuk menambah kedalaman skuat mereka. Selain mahir bermain di posisi kiri, ia juga bisa bermain sebagai penyerang.
Dan nama Marko Pjaca masuk dalam radar Si Nyonya Tua setelah pemuda 21 tahun tersebut tampil gemilang di Euro 2016. Kabarnya, Marko Pjaca dilabeli dengan harga 16 juta euro.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Tes Medis di Juventus Besok
Liga Inggris 26 Juni 2016, 23:31 -
Juve Kembali Berpeluang Dapatkan Mascherano dari Barca
Liga Italia 26 Juni 2016, 21:45 -
Morata Tak Merasa Harus Buktikan Kualitasnya Pada Zidane
Liga Spanyol 26 Juni 2016, 18:45 -
Morata Belum Ingin Pikirkan Real Madrid
Liga Spanyol 26 Juni 2016, 18:01 -
MU Juga Mulai Negosiasi dengan Pogba
Liga Inggris 26 Juni 2016, 09:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39