Juventus Dikalahkan Milan, Cristiano Ronaldo dengan Rambut Baru jadi Sasaran Ejekan Warganet
Ari Prayoga | 8 Juli 2020 06:30
Bola.net - Cristiano Ronaldo gagal membawa Juventus meraih kemenangan kala bertandang ke markas AC Milan, Rabu (8/7/2020) dini hari WIB. Meski sempat unggul dua gol, Juve akhirnya harus menyerah 2-4.
Dalam laga ini, Ronaldo muncul dengan gaya rambut baru. Pemain 35 tahun itu memilih untuk memangkas rambutnya yang sebelumnya sudah cukup panjang.
Ronaldo sejatinya sempat tampil apik dengan mencetak gol kedua Juventus. Namun, selebihnya, pemain asal Portugal itu tak bisa berbuat banyak di atas lapangan.
Akibat kekalahan ini, Ronaldo pun tak luput dari ejekan warganet di media sosial Twitter. Berikut beberapa di antaranya.
Kalah gara-gara potong rambut?
Zlatan tiga kali lebih hebat dari Ronaldo?
Dibelain potong rambut, eh malah kalah
Juve tak pernah kalah dari Milan, hingga Ronaldo datang
Highlights Ronaldo vs Milan
Dampak Ibrahimovic lebih besar dari Ronaldo?
Ronaldo tanpa Dybala seperti Lingard
Perbandingan statistik Ronaldo vs Ibrahimovic
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resep Stefano Pioli Agar AC Milan Bisa Kalahkan Juventus
Liga Italia 7 Juli 2020, 18:48 -
Juventus Ramaikan Perburuan Alexandre Lacazette
Liga Italia 7 Juli 2020, 18:40 -
5 Pemain yang akan Membuat Duel AC Milan vs Juventus Jadi Lebih Seru
Liga Italia 7 Juli 2020, 13:54 -
Jadwal Serie A Hari Ini: Ada Grande Partita AC Milan Vs Juventus
Liga Italia 7 Juli 2020, 12:27
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39