Juve Tak Tutup Pintu Inter Untuk Vucinic
Editor Bolanet | 26 Januari 2014 12:15
Sebelumnya Marotta sudah mengkritik kebijakan Inter yang dinilai plinplan. Setelah mengajukan proposal pertukaran dan semuanya sudah disepakati, Inter tiba-tiba menghentikan proses transfer itu karena desakan fans.
Saya ingin menegaskan demi kebenaran; kami hanya akan menjual pemain jika sang pemain meminta dijual. Inter memberikan tawaran dan Vucinic setuju. Sekarang Vucinic sudah kembali ke skuat Juve tapi kita lihat saja nantinya, terang Marotta seperti dilansir Football-Italia.
Marotta juga terkesan masih memberi kesempatan kepada Inter jika ingin mendapatkan Vucinic.
Kami ingin menjaga klub dan pemain kami, dan kami harus memberikan respon melelahkan terhadap berbagai pernyataan Inter. Apakah Inter akan kembali untuk Vucinic? saya tidak tahu, tambahnya. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lazio Tawari Anelka Kontrak Enam Bulan
Liga Italia 25 Januari 2014, 14:01 -
Gagal ke Inter, Vucinic Menghilang di Skuat Juve Kontra Lazio
Liga Italia 25 Januari 2014, 01:15 -
Maggio: Napoli Belum Menyerah Kejar Scudetto
Liga Italia 24 Januari 2014, 23:50 -
Wonderkid Juve Menyebrang ke Spurs?
Liga Inggris 24 Januari 2014, 23:30 -
Juventus Ternyata Tawar Bek Belia Asal Amerika
Liga Italia 24 Januari 2014, 19:47
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40