Juve Siapkan 'Taktik Pogba' Untuk Gaet Evra
Editor Bolanet | 22 Januari 2014 14:39
Kontrak Evra di Old Trafford akan berakhir musim panas mendatang, dan dengan belum adanya pembicaraan kontrak baru sejauh ini, bek gaek asal Prancis itu diyakini bakal angkat kaki dari skuat Setan Merah.
Tuttosport meyakini jika Juventus bisa jadi tujuan Evra berikutnya, terutama karena manajemen Bianconeri tengah memburu amunisi di posisi bek kiri. Dan mereka siap menggaet Evra dengan gratis saat kontraknya usai di akhir musim nanti.
Jika rencana itu sukses, maka ini adalah kali kedua Juve mencomot pemain 'buangan' United dengan gratis setelah tahun lalu mereka memboyong kompatriot Evra, Paul Pogba yang kini menjelma menjadi matang di Turin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perihal Guarin-Vucinic, Moratti Bungkam
Liga Italia 21 Januari 2014, 23:22 -
Capello: Serie A Milik Roma Atau Juventus
Liga Italia 21 Januari 2014, 23:05 -
Guarin Mendarat di Juve, PSG Tawar Pogba 60 Juta Euro
Liga Champions 21 Januari 2014, 20:16 -
Marchisio Kembali Tegaskan Niat Bertahan di Juventus
Liga Italia 21 Januari 2014, 20:16 -
Marchisio: Lawan Roma Akan Jadi Pertandingan Hebat
Liga Italia 21 Januari 2014, 19:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23