Juve Siap Eksploitasi Situasi Keruh Nani
Editor Bolanet | 28 Agustus 2013 10:50
Kontrak winger asal Portugal itu di Old Trafford akan habis musim panas mendatang, namun sejauh ini belum ada tanda-tanda kontrak baru akan disepakati kendati kubu sang pemain dan klub sudah menggelar pembicaraan.
Eks winger Sporting Lisbon itu sudah santer dirumorkan akan angkat kaki musim panas ini dengan AS Monaco dan Paris Saint-Germain disebut memburu servisnya. Namun ia justru bisa mengarah ke Italia menuju Turin, sebagaimana diyakini Sky Italia.
Juventus diyakini tengah bergerilya merayu Nani namun baru akan menggamitnya dengan status free transfer musim panas tahun depan. Bianconeri tergoda melakukan strategi yang sama seperti kala menarik Paul Pogba dari Manchester United dan Fernando Llorente dari Athletic Bilbao. (insfb/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Bandingkan Tevez Dengan Dua Striker Top Serie A
Liga Italia 27 Agustus 2013, 15:20 -
Alasan Giaccherini Jatuh Cinta Pada Premier League
Liga Inggris 27 Agustus 2013, 12:30 -
Buffon: Pogba Membuat Saya Merinding
Liga Italia 27 Agustus 2013, 11:40 -
Buffon Ungkap Rahasia Urungkan Niat Pensiun
Liga Italia 26 Agustus 2013, 16:00 -
Juve Usir Arsenal dan United Jauhi Pogba
Liga Italia 26 Agustus 2013, 11:55
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39