Juve Pantau Eriksen Sejak Usia 14 Tahun
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 18:41
- Martin Schoots, agen Christian Eriksen, mengatakan bahwa klub yang saat ini tertarik dengan jasa Eriksen telah memantau perkembangan kliennya tersebut sejak berusia 14 tahun.
Kendati tidak menyebut nama Juventus secara langsung, namun ketertarikan Juve pada Eriksen akhir-akhir ini membuat Daily Mail yakin bahwa klub yang dimaksud Schoots adalah .
Si Nyonya Tua memang sedang sibuk mencari gelandang kelas wahid untuk memperkuat lini tengah mereka. Maklum saja, musim ini mereka telah kehilangan Andrea Pirlo dan Arturo Vidal yang musim lalu menjadi andalan mereka.
Eriksen sendiri saat ini masih menjalin kontrak bersama klub Premier League, . Namun, sang agen mengatakan bahwa kemungkinan untuk pindah tatap terbuka.
Saya tidak akan berbicara tentang klub tertentu, tetapi kita tahu bahwa klub tersebut sangat tertarik pada Eriksen sejak ia berusia 14 tahun, ujar Schoots.
Eriksen sekarang senang berada di Spurs, tapi kita tidak pernah tahu apa yang terjadi besok. lanjutnya. [initial]
(fbi/asa)
Kendati tidak menyebut nama Juventus secara langsung, namun ketertarikan Juve pada Eriksen akhir-akhir ini membuat Daily Mail yakin bahwa klub yang dimaksud Schoots adalah .
Si Nyonya Tua memang sedang sibuk mencari gelandang kelas wahid untuk memperkuat lini tengah mereka. Maklum saja, musim ini mereka telah kehilangan Andrea Pirlo dan Arturo Vidal yang musim lalu menjadi andalan mereka.
Eriksen sendiri saat ini masih menjalin kontrak bersama klub Premier League, . Namun, sang agen mengatakan bahwa kemungkinan untuk pindah tatap terbuka.
Saya tidak akan berbicara tentang klub tertentu, tetapi kita tahu bahwa klub tersebut sangat tertarik pada Eriksen sejak ia berusia 14 tahun, ujar Schoots.
Eriksen sekarang senang berada di Spurs, tapi kita tidak pernah tahu apa yang terjadi besok. lanjutnya. [initial]
Baca Juga
(fbi/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 21:05
-
Liga Italia 17 Agustus 2015, 18:12
-
Eriksen Dikaitkan Juventus, Agen Ragu Bertahan di Tottenham
Liga Italia 16 Agustus 2015, 05:51 -
Liga Italia 16 Agustus 2015, 05:27
-
Pazzini: Dzeko Ubah Peta Scudetto
Liga Italia 16 Agustus 2015, 05:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39