Juve Dianggap Miliki Karakteristik Conte
Editor Bolanet | 15 Maret 2013 14:10
Perlahan namun pasti, Bianconeri telah mengembalikan derajat untuk menjadi tim papan atas Eropa. Di era sebelum tersandung kasus Calciopoli, Juve adalah kekuatan yang ditakuti, termasuk ketika diperkuat Conte dan Jugovic.
Saat ini, mereka tengah menguasai klasemen Serie A, dengan keunggulan sembilan poin atas di peringkat kedua. Sedangkan di Liga Champions, mereka sukses melaju ke babak perempat final, usai menyingkirkan Glasgow Celtic.
Melihat progres tersebut, pemain yang turut mengantarkan La Vecchia Signora menjuarai Eropa tahun 1996 itu mengakui, jika karakter tak kenal menyerah yang dimiliki Conte telah menular ke skuad Juventus.
Anda bisa menyaksikan bahwa tim ini dipimpin Antonio Conte, tutur pria 43 tahun itu.
Tim ini sudah memiliki karakteristik, mereka menyerupainya, ada kesamaan dengannya. Mereka tidak pernah menyerah dan itu adalah hal dasar di dalam sebuah kompetisi seperti Liga Champions. (tts/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jugovic: Juventus Bisa Capai Final Liga Champions
Liga Champions 14 Maret 2013, 22:50 -
Jovetic Tak Mau Tutup Pintu Untuk Juventus
Liga Italia 14 Maret 2013, 19:54 -
Pogba: Saya Berharap Dapat Panggilan Timnas Prancis
Piala Dunia 14 Maret 2013, 18:30 -
Kontra Juventus, Gabbiadini Berhasrat Jebol Gawang Buffon
Liga Italia 14 Maret 2013, 18:00 -
Llorente Pilih Juve, Fans Kecil Bilbao Patah Hati Menangis Histeris
Video Unik 14 Maret 2013, 15:58
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39