Juve Akhirnya Akui Minat Pada Drogba
Editor Bolanet | 7 Januari 2013 18:27
Juve memang tengah berusaha mempertajam lini depan mereka. Drogba menjadi salah satu pemain yang diincar. Kandidat lainnya adalah Fernando Llorente yang saat ini masih berseragam Athletic Bilbao.
Kami selalu mempertimbangkan semua opsi, termasuk Drogba. Kami sudah mengetahui situasinya. Kami sekarang akan menghitung apakah kami bisa memenuhi permintaan finansialnya. Permasalahan ini akan kami bahas bersama pelatih, ujar Marotta.
Marotta membenarkan bahwa Juventus memang tengah dalam proses memperkuat tim. Tujuan utama proyek ini adalah untuk mewujudkan ambisi Juve memenangi gelar Liga Champions lagi.
Drogba saat ini sedang mempersiapkan diri untuk membela Pantai gading dalam ajang Piala Afrika. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Awal Tahun Nan Pahit Old Lady
Liga Italia 6 Januari 2013, 23:26 -
Data dan Fakta Serie A Giornata 19: Juventus vs Sampdoria
Liga Italia 6 Januari 2013, 12:45 -
Preview: Juventus vs Sampdoria, Awali Hasil Positif
Liga Italia 6 Januari 2013, 12:15 -
Conte Menampik Isu Ketertarikan Juve Pada Drogba
Liga Italia 6 Januari 2013, 11:00 -
Juve dan Milan Bersaing Dapatkan Drogba?
Liga Italia 6 Januari 2013, 07:30
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39