Jovetic Tak Mau Tutup Pintu Untuk Juventus
Editor Bolanet | 14 Maret 2013 19:54
Para petinggi Juventus sangat menyukai Jovetic, namun mereka memiliki hubungan yang rumit dengan petinggi Fiorentina. Perseteruan petinggi Juve-Fiorentina mencapai puncaknya dalam perebutan Dimitar Berbatov pada musim panas lalu.
Jojo, panggilan akrab Jovetic, belum mau berkomentar langsung mengenai ketertarikan Juve terhadap dirinya. Namun agennya, Fali Ramadani menyatakan bahwa Jojo bisa saja berbaju Bianconeri musim depan.
Juventus masih menjadi salah satu kemungkinan tujuan Jojo, seperti beberapa klub lainnya. Ada banyak rumor, namun kami baru akan duduk bersama petinggi klub untuk menentukan nasib Jojo, ujar Ramadani.
Jovetic merupakan top skorer Fiorentina sejauh ini. Ia sudah mencetak 12 gol dalam 23 pertandingan bersama La Viola. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Masuk Radar Timnas Prancis
Piala Dunia 13 Maret 2013, 22:10 -
Liga Italia 13 Maret 2013, 12:12
-
Enggan Gabung PSG, Lichtsteiner Tegaskan Bertahan
Liga Italia 12 Maret 2013, 23:30 -
Nedved Berharap Zlatan Mau Balik ke Juve
Liga Italia 12 Maret 2013, 19:02 -
Hamburg Bersedia Tampung Bendtner
Liga Inggris 12 Maret 2013, 17:45
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39