Jovetic Gembira Cetak Gol Dramatis Lawan Atalanta
Editor Bolanet | 28 Agustus 2015 15:38
Nerazzuri meraih tiga poin pertama setelah mengalahkan Atalanta dengan skor tipis 1-0 di Giuseppe Meazza. Jovetic menjadi penentu kemenangan Inter dengan gol yang dicetaknya pada masa injury time.
Saya mengalami emosi yang sama di Florence. Saya mencetak gol melawan Sporting Lisbon yang membawa kami dari play off Liga Champions ke babak grup, ujar Jovetic kepada Gazzetta dello Sport.
Ini adalah kegembiraan yang gila mencetak gol seperti itu, satu menit dari akhir, pada debut saya dan di stadion kami. Hal yang membuat saya terkesan adalah semua orang menjadi gila, termasuk saya sendiri, tapi semua pendukung tampaknya datang memeluk saya. Saya hampir melihat mereka di atas saya.
Inter sendiri selanjutnya akan menghadapi Carpi pada akhir pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lavezzi Sudah Setuju Gabung Inter
Liga Inggris 27 Agustus 2015, 19:35 -
Digoda Milan & Juve, Witsel Ingin Tinggalkan Rusia
Liga Italia 27 Agustus 2015, 19:09 -
Balotelli: Kembali ke Milan Adalah Mimpi Yang Jadi Nyata
Liga Italia 27 Agustus 2015, 18:40 -
Kembali ke Milan, Balotelli Niat Bertobat
Liga Italia 27 Agustus 2015, 18:20 -
Berlusconi Mau Terima Dirinya Kembali ke Milan, Balotelli Syok
Liga Italia 27 Agustus 2015, 18:11
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39