Joao Mario Ingin Beri Hadian Fans Inter Kemenangan di Derby
Afdholud Dzikry | 18 November 2016 12:34
Bola.net - - Gelandang Inter Milan, Joao Mario mengungkapkan bahwa timnya bertekad mengalahkan AC Milan dan memberikan kemenangan sebagai hadiah kepada suporter Nerazzurri.
Inter Milan berada dalam periode negatif akhir-akhir ini. Bahkan hasil buruk itu sudah memakan korban dengan dipecatnya pelatih Frank de Boer untuk digantikan pelatih baru Stefano Pioli yang juga akan melakoni debut pada pertandingan derby ini.
Dan jelang Derby della Madonnina tersebut, Joao Mario mengatakan bahwa timnya bertekad untuk meraih poin penuh. Bukan hanya karena kemenangan bisa mengangkat posisi mereka di klasemen, tapi juga sebagai hadiah kepada fans.
Ini adalah pertandingan yang sangat penting dan kami membutuhkan tiga poin sehingga bisa memanjat naik di klasemen, ujarnya kepada Mediaset Premium.
Ini akan menjadi pertandingan besar dan kami berharap untuk mendapatkan hasil yang positif. Derby ini tentu seperti sebuah final kejuaraan Eropa, karena rasanya sangat berbeda dan persiapannya juga berbeda, sambungnya.
Fans kami begitu peduli tentang pertandingan ini dan kami berharap memberikan mereka sebuah hadiah, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nesta: Inter Pecat De Boer Untuk Sembunyikan Kesalahan Mereka
Liga Italia 17 November 2016, 23:54 -
Nesta Senang Dengan Performa Skuat Muda Milan
Liga Italia 17 November 2016, 23:21 -
Dua Klub Kota Milan Berebut Mamadou Sakho
Liga Italia 17 November 2016, 22:04 -
Legenda Milan Ini Tak Setuju Inter Pecat De Boer
Liga Italia 17 November 2016, 21:12 -
Gullit Sebut Skuat Milan Butuh Kehadiran Pemain Bermental Juara
Liga Italia 17 November 2016, 20:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39