Jersey Dipensiunkan, Zanetti Mengaku Bangga
Editor Bolanet | 27 April 2015 23:34
Sebelumnya, Presiden Inter, Erick Thohir, mengumumkan bahwa mereka akan memensiunkan nomor punggung tersebut. Hal itu mereka lakukan sebagai bentuk rasa terima kasih atas dedikasi Zanetti bagi Nerrazurri.
Zanetti pun mengucapkan rasa terima kasihnya pada Inter dan Thohir atas keputusan memensiunkan nomor tersebut melalui akun Twitter-nya.
Saya merasa sangat terhormat bisa menjadi bagian dari keluarga Inter... Bangga bisa menjadi 4 ever (selamanya)....
Seremoni untuk memensiunkan jersey tersebut akan diadakan pada tanggal 4 Mei mendatang di Giuseppe Meazza/San Siro. Seremoni itu akan dilangsungkan bersamaan dengan laga amal yang digagas oleh Zanetti.
Zanetti memang berstatus sebagai legenda di klub tersebut. Ia mencetak rekor total 858 penampilan bersama Inter di semua ajang. Ia pertama kali gabung klub tersebut pada tahun 1995 dan pensiun pada tahun 2014 kemarin. Selama bermain bagi Nerrazurri, ia mempersembahkan puluhan trofi, termasuk lima Scudetto dan satu trofi Liga Champions. (twit/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torino Sukses Tumbangkan Juventus
Galeri 26 April 2015, 23:15 -
Highlights Serie A: Torino 2 vs 1 Juventus
Open Play 26 April 2015, 22:44 -
Hasil Pertandingan: Torino 2 vs 1 Juventus
Liga Italia 26 April 2015, 22:07 -
Mancini Yakin Icardi Bisa Jadi Seorang Juara
Liga Italia 26 April 2015, 11:25 -
Hasil Pertandingan: Inter Milan 2 vs 1 AS Roma
Liga Italia 26 April 2015, 03:44
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39