Jadwal Siaran Langsung Serie A di beIN Sport dan Vidio Hari Ini, Minggu 14 Agustus 2022
Serafin Unus Pasi | 14 Agustus 2022 11:00
Bola.net - Jadwal siaran langsung Serie A di beIN Sport dan Vidio hari ini, Minggu 14 Agustus 2022. Salah satu laga yang akan disiarkan adalah laga Salernitana vs AS Roma.
Setelah finis peringkat enam musim lalu, Roma menginginkan posisi yang lebih tinggi musim ini. Pemain-pemain baru berkualitas pun didatangkan oleh Giallorossi.
Nicolo Zaniolo, Lorenzo Pellegrini, hingga Tammy Abraham tetap ada di skuad. Selain mereka, sang pelatih Jose Mourinho kini juga punya Nemanja Matic, Georginio Wijnaldum, dan Paulo Dybala.
Dalam debut pramusimnya, Dybala bahkan langsung merancang assist untuk gol tunggal penentu kemenangan 1-0 atas Tottenham.
Di laga uji coba terakhirnya, Roma melumat Shakhtar Donetsk lima gol tanpa balas. Pellegrini, Gianluca Mancini, Edoardo Bove, dan Zaniolo mencetak masing-masing satu gol untuk Roma.
Roma sudah siap untuk bersaing di musim yang anyar. Lawatan ke Salernitana akan menjadi ujian pertama mereka.
Yuk simak jadwal lengkap dan siaran pekan pertama Serie A musim 2022/2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Minggu, 14 Agustus 2022
- 23:30 WIB - Fiorentina vs Cremonese - beIN Sports Connect
- 23:30 WIB - Lazio vs Bologna - beIN Sports 1 dan Vidio
Senin, 15 Agustus 2022
- 01:45 WIB - Salernitana vs AS Roma - beIN Sports 1 dan Vidio
- 01:45 WIB - Spezia vs Empoli - beIN Sports Connect
- 23:30 WIB - Hellas Verona vs Napoli - beIN Sports 1 dan Vidio
Selasa, 16 Agustus 2022
- 01:45 WIB - Juventus vs Sassuolo - beIN Sports 1 dan Vidio
Hasil Giornata 1 Serie A 2022/23
- Sampdoria 0-2 Atalanta
- AC Milan 4-2 Udinese
- Monza 1-2 Torino
- Lecce 1-2 Inter Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Salernitana vs AS Roma 15 Agustus 2022
Liga Italia 13 Agustus 2022, 15:02 -
Gacor di Roma, MU dan Chelsea Kok Gak Rekrut Tammy Abraham Aja Sih?
Liga Inggris 12 Agustus 2022, 09:45 -
Manchester United Datangkan Tammy Abraham? Masuk Akal, tapi Dilema Sih!
Liga Inggris 11 Agustus 2022, 05:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39