Jadwal dan Siaran Real Madrid vs Huesca, 31 Oktober 2020
Afdholud Dzikry | 31 Oktober 2020 07:36
Bola.net - Real Madrid akan menghadapi tantangan tim promosi Huesca di Estadio Alfredo Di Stefano, Sabtu (31/10/2020) malam WIB pada lanjutan jornada 8 La Liga.
Real Madrid memiliki modal bagus menyongsong pertandingan ini. Meskipun tengah pekan lalu hanya bermain imbang 2-2 melawan Borussia Monchengladbach di ajang Liga Champions, namun pekan lalu Los Blancos mendapatkan moral booster luar biasa.
Menghadapi Barcelona di El Clasico pekan lalu, pasukan Zinedine Zidane sukses menang meyakinkan dengan skor 3-1. Kemenangan itu sekaligus mengakhiri dua kekalahan beruntun sebelumnya atas Shakhtar Donetsk dan Cadiz.
Sementara itu Huesca memiliki kampanye yang tak menyenangkan. Di tujuh laga sebelumnya, mereka hanya mampu meraih lima poin saja, termasuk kekalahan besar pekan lalu atas Real Sociedad dengan skor 1-4.
Bagaimana dengan pekan ini? Menarik untuk ditunggu bagaimana hasil akhir dari duel Real Madrid vs Huesca ini.
Jadwal Real Madrid vs Huesca
La Liga 2020/21 Jornada 8
- Pertandingan: Real Madrid vs Huesca
- Stadion: Stadion Alfredo Di Stefano
- Hari, tanggal: Sabtu, 31 Oktober 2020
- Jam kick-off: 20:00 WIB
- Live: Vidio (KLIK DI SINI)
Perkiraan Susunan Pemain
Real Madrid (4-3-3): Courtois; Marcelo, Ramos, Militao, Mendy; Modric, Casemiro, Isco; Rodrygo, Benzema, Vazquez.
Pelatih: Zinedine Zidane.
Huesca (4-4-2): Fernandez; Galan, Siovas, Pulido, Maffeo; Garcia, Rico, Mosquera, Ferreiro; Mir, Ramirez.
Pelatih: Michel.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kylian Mbappe Pamit Pergi dari PSG, Menuju Real Madrid?
Liga Spanyol 30 Oktober 2020, 22:05 -
10 Pemain Bintang yang Tidak Masuk Rencana Klubnya (Bagian 2)
Liga Champions 30 Oktober 2020, 18:29 -
Nganggur di Real Madrid, Juventus Siap Comot Isco
Liga Italia 30 Oktober 2020, 17:00 -
Prediksi Real Madrid vs Huesca 31 Oktober 2020
Liga Spanyol 30 Oktober 2020, 16:02 -
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-8: Real Madrid Jumpa Tim Spesialis Hasil Imbang
Liga Spanyol 30 Oktober 2020, 12:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23