Jadwal dan Link Live Streaming Serie A: Inter Milan vs AC Milan di Vidio
Aga Deta | 5 Februari 2022 22:00
Bola.net - Inter Milan akan menjamu AC Milan di laga pekan ke-24 Serie A 2021-22 di Giuseppe Meazza, Minggu (5/2/2022) dini hari WIB. Link live streaming laga Liga Italia ini bisa Bolaneters dapatkan di Vidio.
Inter kini berada di puncak klasemen dengan 53 poin dari 22 laga yang sudah dimainkan. Sementara, AC Milan yang sudah memainkan 23 laga berada di posisi ketiga dengan 49 poin.
Pada pertemuan pertama musim 2021/2022, laga Derby della Madonnina ini berakhir dengan skor imbang 1-1. Inter unggul lewat penalti Hakan Calhanoglu. Milan menyamakan skor dari gol bunuh diri Stevan de Vrij.
Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan
Jadwal pertandingan Liga Italia: Inter Milan vs AC Milan
Pertandingan: Inter Milan vs AC Milan
Venue: Giuseppe Meazza
Hari: Minggu, 06 Februari 2022
Kick-off: 00.00 WIB.
Link Live Streaming: Vidio https://m.vidio.com/live/6317-bein-3?schedule_id=1621734
Perkiraan Susunan Pemain
Inter Milan (3-5-2): Handanovic; Skriniar, De Vrij, Bastoni; Dumfries, Barellla, Brozovic, Calhanoglu, Perisic; Dzeko, Lautaro.
Pelatih: Simone Inzaghi.
Info skuad: Correa (cedera), Gosens (cedera).
AC Milan (4-2-3-1): Maignan; Calabria, Kalulu, Romagnoli, Theo Hernandez; Tonali, Bennacer; Saelemaekers, Kessie, Leao; Giroud.
Pelatih: Stefano Pioli.
Info skuad: Kjaer (cedera), Ballo-Toure (Piala Afrika/cedera), Tomori (meragukan), Rebic (meragukan), Ibrahimovic (meragukan).
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Scudetto, Giroud Siap Bawa Milan Raih Kemenangan Lawan Inter
Liga Italia 4 Februari 2022, 21:36 -
Pilihan Botman Musim Panas 2022 Nanti Cuma Dua: Milan Atau Newcastle
Liga Italia 4 Februari 2022, 19:42 -
Marco Asensio Tunggu Tawaran Perpanjangan Kontrak dari Real Madrid
Liga Spanyol 4 Februari 2022, 18:20 -
Derby Milan, Rossoneri tak Sakit Hati Pada Calhanoglu
Liga Italia 4 Februari 2022, 16:29 -
Prediksi Inter Milan vs AC Milan 6 Februari 2022
Liga Italia 4 Februari 2022, 16:04
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39