Isla: Saya Hampir Saja Bergabung Dengan Inter Milan
Editor Bolanet | 16 November 2012 07:00
Isla mengaku bahwa Inter dan Juve memang tertarik untuk mendapatkan servisnya. Bahkan pemain 24 tahun in hampir saja menandatangani kontrak dengan klub asal kota Milan tersebut.
Akan tetapi, Conte dan Vidal cukup persuasif sehingga dirinya pun memilih untuk bergabung dengan klub berjuluk Bianconeri ini.
Baik Inter dan Juventus sama-sama memperhatikan saya musim kemarin. Namun saya datang ke Turin karena Mr. Conte benar-benar menginginkan saya. Vidal juga mengatakan pada saya betapa hebatnya klub ini, terang Isla. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Sudah Bisa Kembali Perkuat Juventus
Liga Italia 15 November 2012, 21:15 -
Platini: Juventus Bisa Kejutkan Eropa
Liga Champions 15 November 2012, 00:01 -
Verratti Yakin Bisa Duet Dengan Pirlo
Piala Dunia 14 November 2012, 19:29 -
Marchisio: Lawan Chelsea, Juve Tidak Gentar!
Liga Champions 14 November 2012, 15:15 -
Pogba: Conte Memberi Saya Pelajaran Berharga
Liga Italia 14 November 2012, 13:16
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23