Inzaghi: Milan Masih Klub Paling Sukses di Dunia
Editor Bolanet | 11 Juli 2014 02:33
Inzaghi mengambil alih tanggung jawab sebagai pelatih kepala di San Siro yang sebelumnya dipegang oleh Clarence Seedorf. Sebelumnya Inzaghi menjabat sebagai pelatih tim Primavera Milan selama dua musim.
Saya sudah ditunjuk sebagai pelatih klub paling sukses di dunia, tak seorang pun boleh melupakan Milan. Yang paling penting kembali menciptakan DNA Milan yang seharusnya. Ini berarti semangat tim yang benar, datang ke Milanello untuk berlatih dengan baik, ucap Inzaghi dalam konferensi pers perkenalan dirinya.
Saya ingin melihat semangat yang tepat dan kembali ke jalur kemenangan. Untuk melakukan ini kami butuh tim yang bagus. Saat ini tujuan utama saya membangun tim yang solid dengan prinsip dan menghormati para suporter. Semoga keinginan besar saya untuk menang bisa diterima para pemain. Saya yakin itu. Saat menerima pekerjaan ini, saya berpikir soal tim saya dan nilai-nilai pribadi. Baru setelah itu taktik dan teknik, tandasnya.
Milan sendiri di musim 2013/14 lalu finis di peringkat kedelapan di Serie A dan gagal berlaga di kompetisi Eropa musim depan. (acm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesuksesan Milan Tergantung Belanja Musim Panas Ini
Liga Italia 10 Juli 2014, 23:49 -
Maldini: Melatih Tim Primavera dan Senior Itu Beda, Inzaghi
Liga Italia 10 Juli 2014, 23:24 -
Target Milan: Kembali ke Liga Champions!
Liga Italia 10 Juli 2014, 22:36 -
Liga Italia 10 Juli 2014, 22:09
-
Milan Pinjamkan Birsa ke Chievo
Liga Italia 10 Juli 2014, 00:22
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40