Inzaghi: Masa Terbaik Torres Belum Berakhir
Editor Bolanet | 30 November 2014 10:15
Didatangkan untuk menjadi ujung tombak utama Rossoneri, pemain Spanyol tersebut justru hanya sekali mencatatkan namanya di papan skor sejak dipinjam dari Chelsea musim panas ini.
Meskipun demikian, ditegaskan oleh Inzaghi bahwa dirinya memiliki tugas penting untuk mengembalikan kepercayaan diri Torres dan yakin bahwa masa terbaik penyerang 30 tahun tersebut masih ada.
Dia tidak melangkah turun. Saya memiliki tahun terbaik dalam karir saya setelah usia 30 tahun, ujarnya.
Dia butuh untuk menemukan kembali kepercayaan dirinya dan semua itu tergantung saya. Itu tugas saya. Torres tak punya masalah. Saya harus melakukan segalanya untuk mengeluarkan kemampuan terbaiknya. Torres adalah seorang jawara sejati, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: AC Milan vs Udinese, Wajib Menang
Liga Italia 29 November 2014, 06:30 -
Milan Tak Akan Jual Pazzini di Januari
Liga Italia 28 November 2014, 22:47 -
Galliani: Milan Tak Akan Belanja di Januari
Liga Italia 28 November 2014, 22:29 -
Mexes: Transfer Milan Bak Tamparan Bagi Saya
Liga Italia 28 November 2014, 19:35 -
Dipaksa Keluar Dari Milan, Mexes Berontak
Liga Italia 28 November 2014, 19:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39